Sunday, February 19, 2012

Teknologi Mouse Layar Sentuh


  
Sekarang teknologi berkembang dengan sangat cepat. Hampirsemua orang mengandalkan teknologi dalam kehidupan sehari-harinya, mulai darihandphone hingga komputer. Banyak orang sekarang menyukai modifikasi padakomputernya. Misalnya modifikasi pada monitor, cpu hingga mouse. Kini sudah adamouse berteknologi sentuhan layaknya touchscreen.

Mouse yang cara kerjanya seperti touchscreen ini adalahmouse terbaru buatan Logitech yang diberi nama Logitech M600. Touch Mouse inidapat mengenali sentuhan sehingga pengguna dapat menavigasi secara intuitifdengan jari bukan dengan pencetan pada tombol yang tentu lebih banyak memakantenaga. Logitech M600 adalah mouse berbasis sentuhan maka tentu tidak memilikitombol fisik.



Dengan permukaan sentuh, pengguna dapat menggulir, geser,dan surfing hanya dengan meletakkan ujung jari Anda pada mouse. Logitechmemiliki Software bernama Flow Scroll yang menawarkan fluid scrolloing sepertilayaknya pada smartphone touchscreen.

Logitech M600 tidak hanya terlihat menarik dengan bentuk yang unik dan desain modern,tapi juga terasa nyaman di tangan Anda dengan ujungnya yang halus dan kurvayang dirancang untuk kenyamanan jari dan tangan. Mouse ini dapat digunakan baik dengan tangan kanan atautangan kiri, dan pengguna dapat mengatur tombol klik kanan dan klik kiri denganperangkat lunak set point Logitech. 

Mouse touch ini ini juga dilengkapi dengansolid 2.4 GHz wireless connection dan sensor optik yang memberikan akurasisentuhan serta dengan receiver kecil Logitech Unifying. Mouse ini menggunakanteknologi laser presisi untuk pelacakan optik. Satu baterai AA dapat bertahanhingga tiga bulan penggunaan.


Spesifikasi Logitech Touch Mouse M600

System Requirements: Windows 7, USB port, Internetconnection (for software download)
Part Number: PN 910-002666
Package Contents: Mouse, Logitech Unifying receiver, 2 AAbatteries, User documentation
Harga : USD 69.99




Sumber gambar :

No comments:

Post a Comment